singkat kata setelah membeli printer tsb, saya menggunakannya dengan menggunakan catride bawaannya, baru setelah tintanya habis saya membeli paket sistem infus untuk digunakan di printer tsb.
Generasi baru dari printer produk epson memang lebih oke dibandingkan generasi sebelumnya seperti T.11. Beberapa kelebihan Printer Epson T13 ini disamping kecepatan draft 28 ppm (black) dan 15 ppm (color) serta resolusi 5760 x 1440 dpi, Yang paling saya suka yaitu dari printer ini yaitu kalau dipasang sistem infus (CISS) sangat mudah karena ruang buat selang infus sangat longgar dan lubang tempat pembuangan tinta juga sudah disediakan dibagian belakang printer, jadi tidak perlu bongkar – bongkar lagi. Biasanya printer yang baru dipasang sistem infus harus di resset dulu karena tinta tidak terdetek. cara Reset printer bisa dilakukan baik dengan cara manual maupun dengan menngunakan tools resetter.
CARA RESET MANUAL:
Langkah-langkah ink cartridge replacement manual:
1. Printer pada posisi OFF
2. Ambil cartridge (semua)
3. Nyalakan printer tanpa cartridge
4. Tekan tombol resume (merah) 1x dan kepala print head gerak ke tengah
5. Pasang cartridge warna biru dan tekan resume 1x
6. Pasang cartridge kuning, dan tekan resume 1x
7. Pasang cartridge merah, dan tekan resume 1x
8. yang terakhir pasang hitam, dan dan tekan resume 1x
Tunggu printer proses dan ink cartridge detect penuh lagi dan printer bisa digunakan.
1. Printer pada posisi OFF
2. Ambil cartridge (semua)
3. Nyalakan printer tanpa cartridge
4. Tekan tombol resume (merah) 1x dan kepala print head gerak ke tengah
5. Pasang cartridge warna biru dan tekan resume 1x
6. Pasang cartridge kuning, dan tekan resume 1x
7. Pasang cartridge merah, dan tekan resume 1x
8. yang terakhir pasang hitam, dan dan tekan resume 1x
Tunggu printer proses dan ink cartridge detect penuh lagi dan printer bisa digunakan.
RESET PRINTER EPSON T13 MENGGUNAKAN TOOLS:
Bagi yang pengen resetter printer epson T13 bisa DIDOWNLOAD DISINI
Sedangkan cara mereset nya dapat di DOWNLOAD DISINI
Demikian Post kali ini semoga membantu.
Sumber : dari berbagai sumber di Internet.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar